Cara Membeli Domain dan Hosting Halaman 1

Posted by gunawanbiz

CaraMembuatWebsite123.blogspot.com adalah sebuah blog yang berisi panduan Cara Membuat Website Toko Online LENGKAP DENGAN GAMBAR. Adapun daftar isinya, bisa Anda lihat di sebelah kanan. Sedangkan Demo Toko Online nya, klik di sini!
Cara Membuat Website - Gambar 1
Klik Gambar Untuk Perbesar


Tanpa perlu banyak basa-basi, mari kita mulai praktek.
Langkah 1 : Buka http://www.bisnismahasiswa.com/hosting-murah. Ketik nama domain yang akan Anda beli, misal : tokobajumurah. Lalu klik “CARI”.
Cara Membuat Website - Gambar 2
Klik Gambar Untuk Perbesar


Langkah 2 : Jika nama domain yang akan Anda beli sudah tidak tersedia, silahkan cari kembali. Tapi jika nama domain yang akan Anda beli tersedia, langsung ikuti Langkah 4.
Cara Membuat Website - Gambar 3
Klik Gambar Untuk Perbesar


Klik Halaman 2
More aboutCara Membeli Domain dan Hosting Halaman 1

Cara Membeli Domain dan Hosting Halaman 2

Posted by gunawanbiz

Langkah 3 : Ketik nama domain yang akan Anda beli. Lalu klik “Cek Ketersediaan”. (* domain toko-baju-murah.com adalah contoh).
Cara Membuat Website - Gambar 4
Klik Gambar Untuk Perbesar


Langkah 4 : Jika tersedia, ikuti langkah seperti gambar di bawah ini. Terakhir klik “Tambah ke keranjang”.
Cara Membuat Website - Gambar 5
Klik Gambar Untuk Perbesar


Klik Halaman 3
More aboutCara Membeli Domain dan Hosting Halaman 2

Cara Membeli Domain dan Hosting Halaman 3

Posted by gunawanbiz

Langkah 5 : Klik “No Hosting! Click to Add”.
Cara Membuat Website - Gambar 6
Klik Gambar Untuk Perbesar


Langkah 6 : Pilih paket hosting IIX-Advance. Lalu klik “Order Now”.
Cara Membuat Website - Gambar 7
Klik Gambar Untuk Perbesar


*Kenapa pilih paket hosting tersebut ?. Paket tersebut adalah pilihan moderat, tidak terlalu kecil juga tidak terlalu besar. Dengan “Disk Space 600MB, Anda bisa menyimpan gambar produk hingga 1000-an lebih. Dan dengan “Data Transfer/Bulan Unmetered” toko online Anda tidak perlu khawatir kena status “Bandwith Exceeded” yang menyebabkan website Anda tidak bisa diakses hingga akhir bulan bersangkutan.
*Domain bahasa sederhananya adalah nama website Anda.
*Hosting bahasa sederhananya adalah tempat menyimpan data website, gambar produk Anda dsb.

Klik Halaman 4
More aboutCara Membeli Domain dan Hosting Halaman 3

Cara Membeli Domain dan Hosting Halaman 4

Posted by gunawanbiz

Langkah 7 : Ikuti langkah seperti gambar di bawah ini. Terakhir klik “Klik untuk melanjutkan”.
Cara Membuat Website - Gambar 8
Klik Gambar Untuk Perbesar


Langkah 8 : Klik segitiga terbalik, lalu pilih Rp300,000 (Free Domain).
Cara Membuat Website - Gambar 9
Klik Gambar Untuk Perbesar


Klik Halaman 5
More aboutCara Membeli Domain dan Hosting Halaman 4

Cara Membeli Domain dan Hosting Halaman 5

Posted by gunawanbiz

Langkah 9 : Beri tanda √ pada DNS Management, Email Forwarding dan ID Protection. Lalu klik “Perbaharui Keranjang”.
Cara Membuat Website - Gambar 10
Klik Gambar Untuk Perbesar


Langkah 10 : Jika tidak ada kode promosi langsung klik “Selesai Belanja dan ingin Menyelesaikan Pesanan”. Jika ada kode promosi, masukkan kode promosinya, lalu klik “Validasi Kode”. Lalu klik “Selesai Belanja dan ingin Menyelesaikan Pesanan”.
Cara Membuat Website - Gambar 11
Klik Gambar Untuk Perbesar


Klik Halaman 6
More aboutCara Membeli Domain dan Hosting Halaman 5